Artikel · Tak Berkategori

Karomah Orang Yang Tidak Faham Pelajaran


Keutamaan bagi para pencari ilmu agama sangatlah besar. Banyak sekali dalil-dalil baik al-Quran maupun al-Sunnah dan maqalah ulama' yang menjelaskanya. Tetapi terkadang seseorang merasa rendah diri atau minder dalam belajar dikarenakan kemampuanya yang rendah dalam memahami pelajaran atau menghafalkanya. Hal tersebut yang terkadang menjadi alasan seseorang untuk tidak belajar ilmu agama maupun mengikuti kajian-kajian ilmu… Lanjutkan membaca Karomah Orang Yang Tidak Faham Pelajaran

Artikel · Kajian

Puasamu Untuk Apa?


Seperti apakah puasa kita? Kita sendirilah yang tau kualitas dari puasa kita. Apakah kita hanya menahan diri dari hal yang membatalkan puasa? Apakah kita juga memuasakan anggota badan kita dari dosa? Atau bahkan kita sudah mampu memuasakan hati kita dari hasrat dan nafsu dunia? Atau malah sebaliknya puasa kita hanya memindah dan mengumpulkan nafsu untuk dilampiasankan setelah berbuka.

Puisi · Tak Berkategori

Ma’


Ma' Terimakasih atas senyum yang menemani setiap langkahku Ku tauIni baru langkah kecil yang ku tempuhDan Kaulah yang ajariku untuk melangkah. Ma'Ku ingin tersenyum bersamamu lagiKu ingin kita terus tersenyum bahagia bersama Kau ajariku tersenyum saat bahagiaKau ajariku tersenyum saat dukauTawa kecilmu yang membuatku selalu bahagia Ma'Tunggulah aku ma'Aku ingin kau tauBahwa senyum kecilmu mampu… Lanjutkan membaca Ma’

Artikel · Kajian

TAQWA JALAN MENUJU BAHAGIA


Hidup dengan tenang dan bahagia tentu menjadi harapan semua manusia. Tapi ketenangan dan kebahagiaan tersebut belum tentu bisa didapatkan oleh setiap manusia, disisi lain setiap manusia pasti pernah atau akan mengalami yang namanyaa cobaan hidup dan juga menhadapi masalah-masalah kehidupan. Keadaan tersebut biasanya menjauhkan kita dari rasa bahagia dan tenang, menyebabkan kita merasa susah dan… Lanjutkan membaca TAQWA JALAN MENUJU BAHAGIA

Artikel · Kajian · kitab

Hidup Itu Susah


Dalam kehidupan didunia, setiap orang pasti mengalami kondisi susah, tidak nyaman atau terbelit masalah. Tidak ada seorang pun yang dalam kehidupanya tidak mengalami fase tersebut, tidak ada seorangpun yang hidupnya selalu baik-baik saja, entah itu orang kaya, orang yang memiliki jabatan ataupun seorang raja sekalipun, mereka semua pasti pernah mengalami masa sulit. Memang kita sering… Lanjutkan membaca Hidup Itu Susah

Tak Berkategori

MENGOPTIMALKAN AKAL DENGAN BERPIKIR KRITIS


Cara untuk mengoptimalkan potensi akal adalah dengan menggunakannya untuk berpikir. Berpikir itu membutuhkan obyek untuk dipikirkan, yaitu berupa kenyataan baik empiris maupun supraempiris. Dan yang paling penting harus diingat adalah bahwa semua itu anugerah Allah SWT.

Mahasantri Ma'had Aly Al Mubaarok

Dalam Al-Qur’an terdapat banyak ayat-ayat yang menyeru manusia untuk memperhatikan, merenung dan memikirkan ciptaan Allah SWT, baik yang ada di langit dan bumi, maupun yang ada di antara keduanya. Misalnya ayat 190-191 surah Ali Imran.

Makna Berpikir

Berpikir memiliki makna fungsi dari akal pikiran. Dengan berpikir, berarti seseorang telah memanfaatkan akal pikirannya untuk memahami apa saja kebenaran (hakikat) tentang segala sesuatu.

Kebenaran (hakikat) yang sejati, yaitu Allah SWT, jadi dengan adanya sebuah pola pikir, maka manusia dapat mengenal Allah SWT, dan mendekatkan diri kepada-Nya.

Arti Kritis

Kritis berarti genting, gawat, akut, tajam/ tegas dan teliti dalam menanggapi atau memberikan penilaian, secara mendalam dan tanggap serta mampu melontarkan kritik-kritik. Jadi, berfikir kritis berarti berpikir secara mendalam.

Pengertian Berpikir Kritis

Berpikir kritis adalah perilaku dan sikap yang berdasarkan data, fakta yang sah (valid), dan argumen (pendapat) yang akurat.

Obyek yang Diamati

Obyek yang diamati atau yang dikritisi (dipikirkan secara mendalam) adalah kenyataan…

Lihat pos aslinya 332 kata lagi

Artikel · Berita · Kajian

PESANTREN PERAN, FUNGSI DAN SEJARAHNYA — Mahasantri Ma’had Aly Al Mubaarok


Ditulis Oleh KH Kholiq Arif, M.S.I Dalam Seminar Hari Santri Nasional Ma’had Aly Al Mubaarok PESANTREN adalah salah satu lembaga pendidikan Islam tertua di Indonesia. Tak pelak lagi, adanya pesantren, telah mewarnai perkembangan peradaban—sejarah, ilmu pengetahuan, pendidikan dan kebudayaan—bagi kehidupan berbangsa dan bertanah air Indonesia. Pesantren juga memberi dampak pada peningkatan nilai-nilai sosial kemanusiaan, antropologi […]PESANTREN… Lanjutkan membaca PESANTREN PERAN, FUNGSI DAN SEJARAHNYA — Mahasantri Ma’had Aly Al Mubaarok

Artikel · Kajian

Imam Madzhab Ahlu Ro’yi Tanpa Karangan Kitab


Dalam melaksanakan syariatnya umat Islam harus mengikuti standar yang telah ditentukan oleh para Imam Mujtahid. Dalam bidang fiqh, berdasarkan hasil Muktamar Ahlussunah Wal Jamaah Internasional di Checnya bahwa mujtahid yang dapat diikuti adalah empat madzhab yang sudah masyhur. Alasasan kenapa hanya empat madzhab ini yang masih digunakan karena Manhaj atau metode dan pendapat-pendapat yang dihasilkan… Lanjutkan membaca Imam Madzhab Ahlu Ro’yi Tanpa Karangan Kitab